Cara Flash Sony Xperia C1905





Sebelum flash sony c1905 ada beberapa hal yang harus disiapkan terlebih dahulu diantaranya :
Daya baterai harus lebih dari 70%Siapkan kabel usb orginal Sony Download flashtool terbaru Sony Flashtool Driver Sony Xperia Download Firmware Sony Xperia M singgle SIM c1905 rom Global M singgle SIM c1905 rom Indo M Dual SIM c2005 rom Indo

Inilah Cara cara flash sony c1905 Install flashtool Sony yang sudah di download Install Driver Sony Xperia, double klik Flashtool-drivers.exe pada "Local Disk C / Flashtool / Driver" Pilih Fashmode Drivers, Fasboot Drivers dan sesuaikan dengan model handphone yang akan di falashing.


Cara Flash Sony Xperia M C1905 via Flashtool

Step by Step cara flashing Sony Xperia M c1905 via Flashtool Terbaru


  • Copy firmware ke dalam folder Flashtool "Local Disk C/ Flashtool / Firmware [jenis firmware format .ftf]
  • Kemudian klik kanan Run As Administrator falshtool.exe
  • Pilih logo petir kemudian muncul pop up bootmode chooser => pilih flashmode => OK

Cara Flash Sony Xperia M C1905 via Flashtool

  • Pilih firmware yang sudah di copy ke dalam folder flashtool tadi yang formatnya .ftf
  • Tetap centang ketiga kotak wipe
  • Kemudian pilih Flash, tunggu beberapa detik proses flasing sedang di mulai sampai muncul menu baru dengan gambar ponsel.

Cara Flash Sony Xperia M C1905 via Flashtool
  • Kemudian tekan tombol volume Down / Bawah pada ponsel
  • Tunggu sampai proses flash sony c1905 selesai hinggga muncul tulisan Finish
  • Jangan lupa cabut kabel USB dan hidupkan ulang ponsel sony Xperia M c1905.

Jangan lupa untuk share kepada teman anda, jika ada pertanyaan seputar flash sony c1905 ini, silahkan masukan ke dalam kolom komentar di bawah.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama